BUKIT PENTULU INDAH KEBUMEN SPOT SANTAI TERNYAMAN

Wisata Kebumen Jawa Tengah
Wisata Kebumen Jawa Tengah / wisata kebumen


Bukit Pentulu Indah merupakan salah satu destinasi wisata unggulan di Kebumen yang terkenal dengan pemandangan indahnya. Bukit ini menawarkan pemandangan alam Kebumen yang elok dan menyajikan pemandangan sunrise yang sangat terkenal bagi setiap pengunjung yang datang sejak dini hari. Selain itu, Bukit Pentulu Indah juga memiliki tempat istirahat berupa gazebo dan hammock, rumah hobbit, berbagai spot foto, dan panggung hiburan.

Wisata Bukit Pentulu merupakan surga bagi para pencari pemandangan dan penikmat destinasi yang anti mainstream. Berbagai landscape menawan tersaji di Bukit Pentulu Indah Kebumen, view Gunung Sindoro & Sumbing hingga pohon pinus menjadi suguhan utama disini.

Pesona Keindahan Wisata Bukit Pentulu di Karangsambung Kebumen Jawa Tengah  - IhateGreenJello

(Source : IhateGreenJello)

Tiket masuk Pentulu Indah tidak terlalu merogoh kocek, kamu hanya perlu membayar biaya sebesar Rp. 10.000,- saja per orangnya. Jam oprasional Pentulu Indah setiap hari Senin-Minggu. Beroperasional mulai pukul 05.30 sampai dengan 17.00 WIB.

Bukit Pentulu Indah dapat pula dijadikan lokasi untuk berkemah, di bagian puncak khususnya terdapat tanah datar yang cukup luas bisa menampung beberapa buah tenda dalam satu waktu.

 

 

Baca Juga :

LOKASI